Kamis, 28 Mei 2009

Makam Mbah Ratu

Makam Mbah Ratu yang berlokasi di jalan Demak (Surabaya Utara), dipercaya orang sebagai makam buritan perahu dari Laksamana Zeng Ho dari negeri Cina. Dia mengadakan muhibah pada tahun 1414 dan perahunya hancur di pelabuhan Holandper (Tanjung Perak). Makam ini sebenarnya pindahan dari makam perahu sebelumnya yang ada di Prapat Kurung. Makam ini ramai dikunjungi oleh peziarah pada makam Jum'at Legi dan bagi mereka yang berhasil memperoleh berkah mengadakan Pagelaran Wayang Kulit semalam suntuk.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar